×

Cara Instalasi AC Split Dan Biasa Yang Benar

Berikut ini adalah langkah-langkah yang harus dilakukan untuk membungkus pipa AC split:

  • Sambungkan pipa pembuangan dari unit indoor AC dengan pipa PVC.
  • Bungkus pipa tembaga, saluran pembuangan, dan kabel balikan dengan duct tape non lengket. Sesuaikan pipa pembuangan air sesuai kebutuhan.
  • Ikat ujung duct tape dengan kuat agar tidak lepas.

Baca juga: Harga Borongan Pasang Keramik Per Meter

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan mengenai cara instalasi AC split dan biasa. Tahapan cara tersebut sangat mudah untuk dipahami dan diikuti. Namun jika Anda masih mengalami kesulita sebaiknya menghubungi jasa pemasangan dan service AC terdekat.