×

Harga Borongan Tenaga Pasang Plafon

Selain gypsum, plafon triplek lebih dulu terkenal dan sampai sekarang ini menjadi material favorit karena memiliki banyak keunggulan. Plafon triplek sendiri adalah sebuah plafon yang dibuat dari bahan kayu triplek dengan ukuran ketebalan yang bervariasi, mulai dari 3 mm, 4 mm, 5 mm sampai dengan 6 mm.

Di pasaran, plafon triplek umumnya dijual berupa lembaran dengan beragam ukuran dan ketebalan. Jenis plafon yang satu ini juga sangat cocok di instalasi dengan menggunakan rangka kayu.



Kelebihan:

  • Harga jual yang murah
  • Pemasangan yang sangat mudah
  • Kuat jika digunakan sebagai tumpuan

Kekurangan:

  • Memiliki ketahanan yang kurang baik terhadap api dan air
  • Sambungan akan terlihat jelas
  • Perlu dilakukan pengecatan ulang secara berkala
  1. Plafon Kayu

Jika Anda menginginkan plafon yang memiliki tampilan natural, maka plafon kayu dapat dijadikan sebagai pilihan. Plafon kayu atau lambersering merupakan salah satu jenis plafon dari kayu olahan yang dibuat berupa lembaran-lembara dengan ukuran 1 x 9 cm.

Lembaran-lembaran kayu tersebut nantinya akan dilakukan pengeringan dengan tujuan untuk mencegah kadar airnya, sehingga ketika dipasang tidak akan mengalami penyusutan. Selain memberikan kesan yang natural, plafon kayu juga terlihat sangat elegan. Hal ini karena dalam proses finishingnya, plafon kayu telah dipelitur dengan warna yang alami.

Kelebihan:

  • Tidak mengalami penyusutan ketika dipasang
  • Memiliki tampilan yang lebih artistik
  • Cocok untuk rumah modern dengan tema natural

Kekurangan:

  • Proses pengerjaan yang lebih sulit dan lama
  • Memiliki harga yang lebih mahal
  1. Plafon PVC